Hai guys kali ini @Fransiska Tien akan membagikan resep es krim chocolatos 3 bahan terenak dan lembut. Resep ini sangat mudah dibuat dirumah dan bahan-bahan es krimnya sangat simple. Es krim chocolatos ini sangat baik dikonsumsi karna tidak menggunakan bahan pengembang. Yuk dicoba resepnya.
* Bahan-bahan es krim chocolatos
– Susu kental manis 1 bungkus isi 40 gram
– Chocolatos bubuk 2 bungkus / 56 gram
– Santan kelapa instan 200 ml / pastikan santan dalam keadaan dingin
Bahan pelengkap
– Air panas 3 sendok makan
* Instagram : Fransiska Tien
es krim chocolatos 3 bahan, resep es krim 3 bahan, cara membuat es krim chocolatos terenak 3 bahan saja, ice cream choholatos, es krim, es krim tanpa mixer, es krim tanpa sp,
0.00 : intro
0.13 : bahan-bahan dan cara membuat es krim chocolatos
2.44 : Diamkan didalam frizeer
3.24 : es krim chocolatos siap disajikan
Selamat mencoba
#eskrimchocolatoscoklat #resepeskrim3bahan #caramembuateskrimchocolatos3bahan